Bripka Safaruddin Samosir Bhabinkamtibmas Polsek Datuk Bandar Himbau Warganya Turut Jaga Situasi Kondusif

Tanjungbalai, – Polsek Datuk Bandar Polres Tanjungbalai melalui Bhabinkamtibmas Bripka Safaruddin Samosir melaksanakan colling system dengan menyambangi secara humanis warganya di rumah IBU (Sertinem) di jln. sei dua lk.lV Beserta warga masyarakat lainya pada hari Senin (11-Agustus – 2024) pukul 11.00.Wib.

Pantauan Wartawan, Bhabinkamtibmas menyapa
“Ibu ibu dan warga dan menyampaikan kehadirannya untuk menyambung silaturrahmi dan memberikan pesan kamtibmas seperti mari turut menjaga keamanan dan kebersihan ditempat tinggal masing-masing dengan tidak membuang sampah sembarangan dan buanglah pada tempat yang telah disediakan, sekarang ini musim hujan jangan sampai sampah tersebut menyumbat aliran parit dan mengakibatkan banjir. “Ucap Bhabin.

Saling menghormati sesama warga, Situasi Kamtibmas yang selama ini sudah kondusif agar tetap di jaga dan di tingkatkan demi kenyamanan bersama.

“Menghimbau jangan mudah percaya atau terpengaruh oleh berita hoax yang belum jelas kebenarannya dan bijak didalam menggunakan media sosial tidak ikutan men-share berita berita hoax.

“Aga mengawasi anak anak tidak ikutan dalam judi Online, jauhi narkoba yang dapat merusak masa depan diri sendiri

“Apabila keluar rumah agar dipastikan rumahnya sudah dikunci dengan baik dan mematikan aliran listrik yang tidak digunakan agar tidak terjadi hal-hal yang tidak di inginkan

“Apabila ada melihat dan mendengar gangguan Kamtibmas agar segera hubungi no Dumas presisi Polres Tg.Balai (0821-6325-1197) atau Dumas Polsek Datuk Bandar (0821-6185-7928), Bhabinkamtibmas (0823-2088 -3368) dan Call center 110 bebas pulsa. “Pungkas Bhabinkamtibmas Bripka Samosir.

Bagikan Berita Ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *